Berita


 PERSEBAYA SURABAYA

Gagal Menang, Persebaya Kecewa

17 Agustus 2024  00:16

JAKARTA - Kekecewaan dirasakan Persebaya Surabaya pada pekan ke-2 BRI Liga 1 2024/25 karena hanya bermain imbang 0-0 melawan Malut United FC di Stadion Madya Senayan Jakarta, Jumat (16/8) sore. Pelatih Paul Munster pun irit bicara dalam mengkritisi tim usai laga. Ia tidak bisa menutupi kekecewaannya terutama seretnya gol dari[..]Baca lebih lanjut

 PSM MAKASSAR

PSM Tak Ingin Terbuai Dua Kemenangan Beruntun

16 Agustus 2024  23:48

GIANYAR - PSM Makassar kembali meraih hasil positif di pekan kedua BRI Liga 1 2024/25. Tim Ayam Jantan dari Timur menang atas PSBS Biak di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (16/8). Ini adalah kemenangan PSM Makassar yang kedua secara beruntun. Di pekan pertama sebelumnya, PSM Makassar mengalahkan Persis Solo. Pelat[..]Baca lebih lanjut

 PSIS SEMARANG

PSIS Terpacu untuk Raih Kemenangan Perdana Musim Ini

16 Agustus 2024  23:43

SOLO – PSIS Semarang akan menjalani Derbi Jateng melawan Persis Solo pada laga pekan kedua BRI Liga 1 2024/25 di Stadion Manahan Solo, Sabtu (17/8) malam. Meski tampil sebagai tim tamu, namun skuat Mahesa Jenar bertekad untuk dapat mencatat kemenangan di laga nanti sekaligus tiga poin perdana di musim yang baru ini. Atm[..]Baca lebih lanjut

 BORNEO FC SAMARINDA

Lawan Arema FC, Borneo FC Siap Beri Kejutan

16 Agustus 2024  23:38

BLITAR - Borneo FC Samarinda mengusung ambisi revans pada laga pekan ke-2 BRI Liga 1 2024/25 melawan Arema FC. Kedua tim sempat bertemu di babak final Piala Presiden 2024 lalu. Namun, Borneo FC harus takluk lewat drama adu penalti dengan skor 4-5. Pada kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia ini, Borneo FC tidak ingin [..]Baca lebih lanjut

 PERSIS SOLO

Milo Optimistis Persis Bakal Menangi Derbi Jateng

16 Agustus 2024  23:09

SOLO – Persis Solo akan menjalani laga pekan kedua BRI Liga 1 2024/25 dengan menjamu PSIS Semarang di Stadion Manahan Solo, Sabtu (17/8) malam. Dengan persiapan yang sudah dilakukan, pelatih Persis, Milomir Seslija menatap laga bertajuk Derbi Jateng ini dengan optimistis untuk mencatat tiga poin perdananya musim ini. [..]Baca lebih lanjut

 PSS SLEMAN

PSS Masih Terancam Tanpa Betinho di Laga Lawan Persik

16 Agustus 2024  22:37

SLEMAN – PSS Sleman nampaknya masih harus bersabar untuk bisa merasakan kontribusi gelandang asing Betinho pada BRI Liga 1 2024/25 ini. Sebelumnya skuat Super Elang Jawa belum dapat memainkan Betinho di laga perdana kontra Persebaya Surabaya, akhir pekan lalu. Pemain asal Brasil tersebut mengalami cedera saat masa persi[..]Baca lebih lanjut

 MADURA UNITED FC

Tak Mau Berpangku Catatan Sejarah, Madura United Bidik Poin di Markas Barito Putera

16 Agustus 2024  09:49

BANTUL - Madura United FC akan menjalani laga pekan ke-2 BRI Liga 1 2024/25 dengan bertandang ke Stadion Sultan Agung Bantul melawan PS Barito Putera, Jumat (16/8) malam. Tim asuhan Widodo Cahyono Putro mengisyaratkan meraih poin. Dia mengakui timnya telah melakukan persiapan dan menjajal lapangan yang bakal jadi venue pertan[..]Baca lebih lanjut

 BALI UNITED FC

Maruoka Dengarkan Musik Jepang Agar Lebih Tenang

16 Agustus 2024  08:46

GIANYAR - Mitsuru Maruoka punya cara jitu agar penampilannya selalu stabil tiap pertandingan. Dia selalu tampil all out. Baik ketika masih membela Bali United FC ataupun RANS Nusantara FC musim lalu pada Kompetisi BRI Liga 1.  Cara jitu yang selalu dilakukannya agar bisa bermain stabil adalah mendengarkan musik. Khususny[..]Baca lebih lanjut

 SEMEN PADANG FC

Semen Padang Diminta Tunjukkan Kualitas Permainan

16 Agustus 2024  08:39

JAKARTA – Hasil tak memuaskan Semen Padang FC yang kalah 1-3 dari Borneo FC Samarinda membuat penasehat tim berjuluk Kabau Sirah, Andre Rosiade ikut bersuara. Dia mengakui apa yang ditampilkan oleh anak asuh Hendri Susilo di laga pertamanya di BRI Liga 1 2024/25 belumlah memuaskan.  Seperti diketahui, pada laga yan[..]Baca lebih lanjut

 PSIS SEMARANG

Gilbert Agius Waspadai Trisula Persis

16 Agustus 2024  08:33

SEMARANG – PSIS Semarang sudah bersiap untuk menjalani laga klasik melawan Persis Solo pada pekan kedua BRI Liga 1 2024/25 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (17/8) malam. Pelatih PSIS, Gilbert Agius juga sudah memiliki catatan tersendiri terhadap tiga pemain depan Persis untuk laga nanti. Akhir pekan nanti memang jadi lag[..]Baca lebih lanjut